Tag: Wisata

  • Eksotisme Krayan Yang Selalu Menggoda Laura

    Eksotisme Krayan Yang Selalu Menggoda Laura

    KRAYAN, NUNUKAN – Hidden of Paradise, surga yang tersembunyi. Julukan itu rasanya tidak begitu berlebihan untuk menggambarkan keindahan wilayah Krayan. Dikelilingi oleh hutan tropis yang masih ‘perawan’ dan udara yang sangat sejuk, pemandangan alam yang eksotis, dan masyarakat yang ramah, adalah beberapa keindahan yang akan dapat kita rasakan saat kita menginjakkan kaki di wilayah Krayan.…

  • Mau Liburan Akhir Pekan, Ayo ke Binusan Saja

    Mau Liburan Akhir Pekan, Ayo ke Binusan Saja

    Nunukan – Memiliki luas kawasan kurang lebih 74 hektar, Kawasan Wisata Air Terjun Binusan saat ini menjadi objek wisata unggulan di Kabupaten Nunukan. Di kawasan wisata ini, pengunjung bisa merasakan kembali suasana khas hutan tropis, mendengarkan suara berbagai jenis serangga hutan, dan sesekali terdengar suara burung enggang yang unik, gemerisiknya gesekan daun – daun tertiup…