Category: Pendidikan
-
Kemendikbudristek Rilis Pelaksanaan Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru 2024
JAKARTA, mediakaltara.com – Berdasarkan Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia (Permendikbudristek) Nomor 48 Tahun 2022 dan perubahan terakhir Permendikbudristek Nomor 62 Tahun 2023, terdapat tiga jalur masuk penerimaan mahasiswa baru 2024 program diploma dan program sarjana pada perguruan tinggi negeri (PTN). Tiga jalur tersebut yaitu jalur Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP); Seleksi…
-
3 Tahun Memimpin Kaltara, Gubernur Zainal Kucurkan Rp 245 Miliar untuk Insentif Guru
BULUNGAN, mediakaltara.com – Tiga tahun terakhir atau selama masa kepemimpinan Gubernur Zainal Arifin Paliwang dan Wakil Gubernur Yansen Tipa Padan, Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Utara (Kaltara) konsisten mengucurkan dana insentif kepada 12.438 guru dan tenaga kependidikan di empat kabupaten dan satu kota di Kaltara. Belasan ribu penerima itu dibagi ke masing-masing kabupaten dan kota di…
-
Pelajar Indonesia Raih Juara Umum Ajang Karate Internasional di Portugal
TANGERANG, mediakaltara.com — Pelajar Indonesia kembali menorehkan prestasi di Ajang Talenta Internasional. Tim Karate Indonesia yang terdiri dari tujuh belas pelajar dari jenjang SD, SMP, dan SMA berhasil meraih juara umum di ajang Maia International Karate Open (MIKO) yang diselenggarakan pada 2 s.d. 3 Desember 2023 di Maia, Portugal. Tim Karate Indonesia hasil binaan Pusat…
-
Perguruan tinggi harus jadi role model program moderasi beragama
JAKARTA, mediakaltara.com – Badan Litbang dan Diklat Kementerian Agama menyatakan bahwa lembaga pendidikan tinggi harus menjadi role model program moderasi beragama yang saat ini terus digaungkan pemerintah dan menjadi program prioritas. “Ini bertujuan untuk mendiseminasikan moderasi beragama dengan baik. Sehingga moderasi beragama bukan hanya sebuah tutorial, indoktrinasi, tapi menjadi program dan implementasi di lembaga pendidikan,”…
-
Kesantunan berbahasa di media
JAKARTA, mediakaltara.com – Setiap bulan Oktober, secara tradisi ilmiah selalu diperingati sebagai bulan bahasa dan sastra dengan berbagai kegiatan untuk meningkatkan kesadaran berbahasa dan cinta Bahasa Indonesia. Sumpah Pemuda, 28 Oktober 1928, menjadi pengikat bagi setiap warga negara yang belajar Bahasa Indonesia sejak kelas 1 SD sampai perguruan tinggi. Para pelajar ini, bahkan tidak dapat…
-
Akademisi Dorong Terbentuknya Pendidikan Inklusif
TARAKAN, mediakaltara.com – Akademisi Kalimantan Utara (Kaltara) mendorong terbentuknya pemerataan pendidikan inklusif. Pendidikan inklusif dimaksudkan untuk mengakomodir siswa dengan kebutuhan khusus seperti tunarungu, tunanetra, tunagrahita, tunadaksa, hambatan emosi dan perilaku, slow learner, kesulitan belajar spesifik, Autistic Spectrum Disorder (ASD), ADHD, penyandang disabilitas, atau difabel. Saat dikonfirmasi, Akademisi Peduli Pendidikan Inklusif Kaltara, Riski Sovayunanto, S.Psi., M.Si.,…
-
Seni Tutur Suku Tidung ‘Bedindang Bedibuay’, Terpilih untuk Produksi Film Pendek Kemendikbud RI
JAKARTA, mediakaltara.com – Kemendikbudristek RI melalui Direktorat Perfilman, Musik, dan Media, yakni Indonesiana.TV mengadakan open call layar cerita perempuan Indonesia (LCPI) 2023 beberapa waktu lalu. Kegiatan ini merupakan kompetisi film pendek fiksi dalam bentuk proposal ide cerita yang dikurasi agar dapat pendanaan langsung dari negara untuk memproduksi film pendek fiksi. Ratusan sineas yang berasal dari…
-
Tingkatkan Kualitas Sumber Daya Warga Binaan Melalui Pelatihan Fabrikasi Las
TARAKAN, mediakaltara.com – Upaya meningkatkan kualitas sumber daya Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP), Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Tarakan menyelenggarakan kegiatan Pembinaan Kemandirian Pelatihan Bidang Fabrikasi Las yang secara resmi ditutup pada Rabu, (27/09). Kegiatan pelatihan dilaksanakan selama enam hari kerja dengan 24 jam pelajaran (JP) dan diikuti oleh 10 orang WBP yang telah memenuhi syarat…
-
Pembinaan Pendidikan Al-quran serta Memaksimalkan IRMA, menjadi Target Utama DPD BKPRMI Tarakan
TARAKAN, mediakaltara.com – Dewan Perwakilan Wilayah Badan Koordinasi Pemuda Remaja Masjid Indonesia (DPW BKPRMI) Kaltara melantik Pengurus Badan Komunikasi Pemuda Remaja Masjid Indonesia (BKPRMI) Tarakan masa bakti 2023 – 2027, Minggu (24/9/2023), di Gedung Serbaguna Pemkot Tarakan. Prosesi pelantikan ini juga di hadiri langsung oleh Wali Kota Tarakan, dokter Khairul M.Kes. Pada kesempatan ini Wali…
-
PKKMB UNRIYO sebagai Bekal dalam Melaksanakan Tridharma Perguruan Tinggi
YOGYAKARTA, mediakaltara.com – Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru (PKKMB) Universitas Respati Yogyakarta (UNRIYO) yang digelar selama 3 hari, Selasa-Kamis (12-14/09/2023) diikuti lebih dari 700 mahasiswa baru, yang berasal dari berbagai Propinsi di Indonesia. Diantaranya dari NTT ada sebanyak 177 mahasiswa, Kalimantan 115 maba, Papua dan Maluku 91 maba, Jawa Tengah dan DIY sendiri 140 maba…